Cerita Si Ogie
travel photo & videography blogger
  • Home
  • Travel
    • Eropa
      • Paris
      • Brussels
    • Jepang
      • Takayama
      • Tokyo
    • Malaysia
      • Kuala Lumpur
      • Johor Bahru
      • Tioman Island
    • Indonesia
      • Bali
      • Belitung
      • Batu Malang
      • Lombok
      • Semarang
      • Palembang
      • Solo
      • Yogyakarta
      • Tangerang
    • Singapore
    • Thailand
      • Bangkok
      • Phuket
  • Kuliner
  • Photography
  • Review
  • About Me
  • Disclaimer
  • Contact
Tag:

Sakura

    Foto Pre-Wedding Gratis di Tokyo, Jepang

    by Si Ogie November 5, 2018

    Hi temen-temen, pada postingan kali ini saya bukan mau nulis cerita perjalanan ya 😆. Saya mau menawarkan buat temen-temen yang mungkin berminat / berniat / kebetulan lagi ada di Jepang dan mau sesi foto pre-wedding.

    Siapa sih yang ngga tau keindahan negara Jepang? Selain penduduknya yang ramah-ramah, sepertinya hampir tiap sudut di Jepang mempunyai keindahan tersendiri. Saking cintanya saya sama Jepang, sudah 2x saya main ke negara ini dan ga bosen-bosen selalu pengen balik lagi.

    Foto-Pre-Wedding-Gratis-Tokyo-Jepang

    Kebetulan saya bulan April 2019 (Musim Sakura/Cherry Blossom) mendatang akan balik lagi ke Tokyo, Jepang untuk ketiga kalinya dan ada sedikit waktu yang bisa diluangkan untuk melakukan sesi foto pre-wedding. Sesi foto pre-wedding di Tokyo, Jepang ini sepenuhnya gratis tidak dipungut biaya apapun.

    Foto-Pre-Wedding-Gratis-Tokyo-Jepang

    Pilihan lokasi foto pre-wedding gratis di Tokyo, Jepang

    Ueno Park

    Salah satu taman favorit saya, karena pada saat musim sakura banyak sekali pohon yang rindang dan dipenuhi dengan bunga sakura ini. Bagusnya kebangetan 😍.

    Shibamata

    Kalau boleh jujur, saya belum pernah menapakkan kaki ke Shibamata tetapi dari gambar saja saya sudah bisa menebak suasana kota tua dengan bangunan-bangunan yang masih tradisional. Shibamata termasuk list teratas saya dalam perjalanan kali ini.

    Shibamata (Foto Pre-Wedding Gratis di Tokyo Jepang)

    source: google images (dannychoo.com)

    foto pre-wedding gratis tokyo jepang

    source: google images (bbc.com)

    Baca juga:

    • Jalan Jalan ke Jepang Bagian 1 : Nagoya – Kyoto – Kiyomizude-ra – Hiroshima
    • Menginap di Bandara Haneda Jepang
    • Persiapan Sebelum ke Jepang

    Tokyo Disneyland

    Lokasi ini pasti sudah akrab didengar di telinga temen-temen semua. Taman bermain yang cukup terkenal dan ada di beberapa belahan dunia yang salah satunya di Tokyo ini. Buat kamu dan pasangan dengan karakter yang fun, cocok banget untuk melakukan sesi foto pre-wedding di sini, gratis pula 🤩.

    foto pre-wedding gratis di tokyo jepang

    source: tokyodisneyresort

    foto pre-wedding gratis tokyo jepang

    source: disney.go.com

    Gimana? Keren-keren ya? 😍Jadi ngga sabar loh saya menanti bulan April 🤩(kayak anak kecil ga sabaran). Oke selanjutnya pasti temen-temen bertanya-tanya kira-kira gimana caranya ikutan sesi foto pre-wedding gratis ini kan? Oke ketentuannya cukup mudah kok! Berikut saya listing info-info supaya bisa ikutan ya supaya lebih jelas.

    Info & cara ikutan sesi foto pre-wedding gratis di Tokyo, Jepang:

    • Hanya dibuka untuk 3 slot atau 3 pasangan. Masing-masing slot berdurasi 2 jam.
    • Lokasi Ueno Park (11 April 2019), Shibamata (12 April 2019), Tokyo Disneyland (16 April 2019).
    • Output berupa softcopy sebanyak 30 foto high resolution yang sudah diedit.
    • Deposit sebesar Rp. 500.000 untuk blocking slot (karena 1 slot hanya 1 pasangan). Deposit akan dikembalikan full setelah sesi foto. Hal ini diberlakukan untuk menghindari pasangan yang last minute cancel. (Nanti kasian pasangan lain yang ngga dapet slot kalo ternyata ada yang cancel last minute)😢.
    • Deposit tidak akan dikembalikan jika last minute cancel kecuali force majeure.
    • Kirimkan foto kamu berserta pasangan dan ceritain ide pre-wedding kamu tuh seperti apa sih pengennya lalu ke email hello@lumintufotografia.com jangan lupa sertakan data diri ya (nama dan no hp aja cukup kok) 😁agar saya mudah menghubungi kembali.
    • Hal lain bisa didiskusikan bersama.
    note: yang gratis hanya jasa fotonya saja ya. (banyak yang mengira tiket dan hotel juga gratis) #yakaleeee #wagelaseh aing ge bayar sendiri 😝 artinya: gue aja bayar sendiri 🤪

    Nah! Kira-kira itu aja yang mau saya sampaikan dalam postingan ini. Ada hal lain yang ingin ditanyakan silahkan via email hello@lumintufotografia.com atau corat-coret di kolom komentar di bawah ya.

    Cheers,
    Ogie

    7 comments
  • JepangKulinerTravel

    Jalan Jalan ke Jepang Bagian 3 : Harajuku – Shibuya – Shinjuku – Fuji Kawaguchiko – Akihabara

    by Si Ogie May 26, 2016
    by Si Ogie

    Jalan jalan ke Jepang Bagian 3 ini meliputi Harajuku, Shibuya, Shinjuku dan lainnya. Kalau belum baca tulisan bagian 1 dan 2 bisa klik disini ya. Hari ke 6: Harajuku – Shibuya – …

    Read more

About Me

About Me

#reviewersotoy • Product Reviewer • Traveler

Popular Posts

  • 1

    Jalan Jalan ke Jepang Bagian 3 : Harajuku – Shibuya – Shinjuku – Fuji Kawaguchiko – Akihabara

    May 26, 2016
  • 2

    Ngerinya Mengurus Visa Schengen di VFS Global Jakarta

    February 20, 2018
  • 3

    Contoh Terjemahan Inggris KTP, Kartu Keluarga (KK) dan Akta Nikah Untuk Pengajuan Visa

    May 2, 2018
  • 4

    Info Kost dan Kontrakan di Bali – Update 2018 Secara Berkala!

    January 5, 2016

Instagram

  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • Linkedin
  • Flickr
  • Tumblr
  • Youtube
  • Snapchat

@2019 - All Right Reserved. Designed and Developed by PenciDesign


Back To Top
Cerita Si Ogie
  • Home
  • Travel
    • Eropa
      • Paris
      • Brussels
    • Jepang
      • Takayama
      • Tokyo
    • Malaysia
      • Kuala Lumpur
      • Johor Bahru
      • Tioman Island
    • Indonesia
      • Bali
      • Belitung
      • Batu Malang
      • Lombok
      • Semarang
      • Palembang
      • Solo
      • Yogyakarta
      • Tangerang
    • Singapore
    • Thailand
      • Bangkok
      • Phuket
  • Kuliner
  • Photography
  • Review
  • About Me
  • Disclaimer
  • Contact